Update semua perangkat lunakmu dengan satu klik.
Windows punya satu perangkat yang diberi nama "Windows Update", dimana kita bisa melakukan pembaruan (update) sistem kita dengan pembaruan paling akhir.
Tapi, bagaimana dengan semua perangkat lunak non-Microsoft ? Aplikasi-aplikasi Adobe ? Program ZIP ? Program pembakar CD/DVD ? Penjelajah situs dan klien email non-Microsoft, dll. ? Kamu perlu memperbarui mereka semua, satu demi satu. Dan itu memerlukan waktu, karena mereka memiliki mekanisme pembaruan masing-masing.
Linux memiliki pusat sentral yang dinamakan "Package Manager", yang tidak hanya bertanggungjawab untuk seluruh sistem kamu, tapi juga untuk setiap perangkat lunak di dalam komputer kamu. Jika kamu ingin semuanya selalu terbaharui, satu hal yang harus kamu lakukan hanyalah menekan tombol "Install Updates" seperti di bawah :
sumber: http://www.whylinuxisbetter.net/items/global_update/index_id.php?lang=id
Langganan:
Posting Komentar
(
Atom
)
Tidak ada komentar :
Posting Komentar